Class Of 2012
Penuh pengalaman menimba ilmu selama 4 tahun di geologi UPN. Program studi yang ditawarkan dengan dukungan kegiatan lapangan Bayat dan Karangsambung yang komperhensif, dapat menimbulkan rasa bangga tersendiri mengetahui proses evolusi bumi indonesia sekaligus memberikan sebuah pengalaman persaudaraan kehidupan kampus dan lapangan yang tidak bisa didapatkan di program studi lain.